13 Cara menebalkan alis secara alami, gunakan lidah buaya

13 Cara menebalkan alis secara alami, gunakan lidah buaya

Brilio.net - Memiliki alis yang tebal secara alami adalah dambaan bagi kebanyakan orang. Namun seperti diketahui sebagian orang terlahir dengan alis yang tipis sehingga kurang merasa percaya diri. Hingga akhirnya banyak orang rela melakukan berbagai cara agar alisnya tampak lebih tebal, yaitu dengan menggunakan pensil alis dan melakukan sulam alis.

Alis yang tipis bisa disebabkan oleh berbagai macam faktor, seperti penggunaan produk perawatan berbahan kimia, terlalu berlebihan mencabut alis, gangguan hormon, pertambahan usia, stres, dan kondisi medis tertentu. Mengutip Healthline, proses pertumbuhan alis, terdiri dari beberapa fase. Pertama ada fase anagen yang merupakan pertumbuhan aktif. Fase ini berlangsung hingga tiga pekan ketika pertumbuhan berhenti. Pada saat fase ini terjadi juga regresi folikel rambut seperti dikutip dari The Biology, Structure, and Function of Eyebrow Hair dalam Journal of Drugs in Dermatology. Fase selanjutnya telogen yang merupakan fase istirahat atau kerontokan. Rambut yang lebih tua berganti baru.

Fase utama yang memengaruhi pertumbuhan rambut adalah anagen. Pada fase itu, selama satu hari pertumbuhan panjang rambut alis mencapai antara 0,14 milimeter hingga 0,16 milimeter, seperti dikutip dari Healthline. Oleh karena itu, apabila kamu ingin memiliki alis yang tebal secara alami tak perlu khawatir, karena bahan-bahan alami tidak akan memberikan efek samping bahkan jika digunakan dalam jangka waktu yang lama.

Seperti 13 cara menebalkan alis secara alami berikut ini, yang telah brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Jumat (6/5).

(brl/jad)

tags

Advertising
Advertising
STORIES