Brilio.net - Scraf merupakan salah satu fashion item yang tak lekang zaman. Bahkan, scraf sudah sering digunakan dalam style berbusana tahun 70an maupun 80an. Hingga kini, scraf juga tetap memiliki penggemar sendiri.

Seiring berkembangnya zaman, ternyata tren penggunaan scraf banyak berubah sesuai kebutuhan. Nah, 10 gaya kekinian menggunakan scraf ini buktinya. Kamu layak mencoba biar penampilanmu makin hits seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (3/5):

1. African Style

foto: Brightside

Caranya pun simpel dan mudah, kamu bisa mencobanya di rumah.

2. Mengikat seperti memakai bando biasa ini juga nggak ketinggalan zaman kok

foto: Brightside

Gaya seperti ini juga oke kok.

3. Gaya simpul di depan

foto: Brightside

Membuat simpul kecil di depan, membuat wajahmu terlihat lebih tegas.

4. Turban

foto: Brightside

Style turban pun tak usang dimakan zaman. Tinggal kamu pilih warna dan motif yang sesuai saja dengan bajumu.

5. Tenun

foto: Brightside

Menenunnya di antara kepangan rambut juga bisa bikin penampilanmu hipster banget.

Keren ya? KLIK NEXT untuk melanjutkan.

2 dari 2 halaman


6. Pita depan

foto: Pinterest

Supaya lebih girly, kamu bisa mencoba mengikatnya dengan pita di depan. Manis bukan?

7. Vest

foto: Pinterest

Nggak melulu buat rambut, juntai menjadi dua bagian yang sama panjang. Maka scraftmu bisa berfungsi seperti vest.

8. Formal look

foto: Pinterest

Untuk tampilan lebih formal dan elegan kamu bisa mencobanya seperti ini.

9. Diikat di pinggang

foto: Pinterest

Nggak cuma di leher dan kepala, scraf juga bisa memberi kesan hippiest jika kamu ikatkan di pinggang.

10. Aksesoris tas

foto: Pinterest

Biar nggak terlalu polos, melilitkan scraf di 'pegangan' tas juga layak kamu coba.