8 Tips makeup flawless ala Tissa Biani, simpel dan singkat

8 Tips makeup flawless ala Tissa Biani, simpel dan singkat

5. Menjepit bulu mata.

<img style=

foto: YouTube/TissaBianiAzzahra

Setelah merapikan alis, langkah berikutnya yaitu dengan menjepit bulu mata. Tissa menjepit bulu matanya, agar bulu matanya tampak lebih lentik dan cantik.

"Setelah itu aku pakai penjepit bulu mata. Agar bulu matanya lentik,"ujarnya.

6. Menggunakan maskara.

<img style=

foto: YouTube/TissaBianiAzzahra

Langkah berikutnya, Tissa melanjutkan memperindah matanya dengan menggunakan maskara. Penggunaan maskara pada makeup terutama mata menjadi hal yang paling penting. Hal ini dikarenakan maskara bisa membuat bulu mata kamu terlihat sempurna dan makeup tampak lebih natural.

7. Menggunakan blush on.

<img style=

foto: YouTube/TissaBianiAzzahra

Tidak hanya menggunakan maskara saja, Tissa juga menggunakan blush on. Tidak seperti makeup pada umumnya yang memang menggunakan produk khusus blush on. Tissa justru menggunakan lipstik yang dijadikan sebagai blush on.

"Setelah kita pakai maskara, aku biasanya pakai blush on. Aku itu jarang banget pakai blush on. Walaupun sudah beli blush on nya, aku lebih suka pakai lipstik.

Nah, agar lipstik yang Tissa gunakan tidak terlihat begitu merah, ia menggunakan bedak. Tissa menggunakan bedak untuk menyamarkan warna merah yang berlebihan.

8. Menggunakan lipstik.

<img style=

foto: YouTube/TissaBianiAzzahra

Step makeup terakhir yang dilakukan oleh Tissa berikunya yaitu menggunakan lipstik. Namun sebelum menggunakan lipstik, Tissa menggunakan lip balm terlebih dahulu. Lip balm ini digunakan oleh Tissa, agar bibirnya tidak kering.

"Sekarang aku mau pakai lipstick, sebelum pakai lipstick kita harus pakai lip balm terlebih dahulu biar bibir kita tidak kering,"jelasnya.

(brl/lin)

tags

Advertising
Advertising
STORIES