12 Cara membuat rambut jadi lebat secara alami, mudah dan praktis

12 Cara membuat rambut jadi lebat secara alami, mudah dan praktis

Brilio.net - Kamu memiliki rambut tipis dan ingin memiliki rambut lebat? Memiliki rambut lebat dan sehat menjadi dambaan bagi setiap orang.

Pasalnya, memiliki rambut lebat, sehat, dan berkilau dapat membuat kamu lebih percaya diri. Nah, agar rambut menjadi lebih sehat dan lebat, kamu bisa menggunakan berbagai cara membuat rambut jadi lebat secara alami.

Kondisi rambut tipis bisa disebabkan kerontokan yang dipicu, yaitu hormon, penyakit, sering mengubah gaya rambut, dan stres. Terdapat berbagai cara untuk mengatasi hal tersebut, seperti melalui perawatan medis atau di klinik kecantikan, dan perawatan secara alami.

Sejumlah orang akan memilih perawatan di klinik kecantikan karena memberikan hasil yang lebih cepat. Namun, perawatan rambut secara alami bisa lho kamu coba. Selain tidak mengeluarkan budget berlebih, menebalkan rambut secara alami tentunya aman dan praktis dilakukan.

Nah, lantas bagaimana sih cara membuat rambut jadi lebat secara alami? Yuk, simak tutorial brilio.net yang dirangkum dari berbagai sumber, Minggu (8/5).

(brl/pep)

tags

Advertising
Advertising
STORIES