11 Cara membuat scrub badan secara alami, bikin kulit cerah dan halus

11 Cara membuat scrub badan secara alami, bikin kulit cerah dan halus

Brilio.net - Memiliki kulit yang sehat, cerah dan lembap adalah impian bagi kebanyakan orang. Oleh karena itu kulit tubuh juga membutuhkan perawatan. Untuk memiliki kulit yang sehat, kamu bisa melakukan berbagai cara. Selain merawat kulit dari dalam dengan mengonsumsi makanan-makanan bergizi yang baik untuk kulit, kaum hawa biasanya menjaga kesehatan dan kecantikan kulitn dengan menggunakan beberapa produk kecantikan seperti sabun, handbody, dan lulur.

Namun bagi sebagian orang, penggunaan handbody dan sabun tidak cukup untuk membuat kulitnya tampak cerah. Terkadang penggunaan sabun tidak akan membuat sel kulit mati akan terangkat secara optimal. Salah satu cara agar kulit benar-benar bersih yaitu menggunakan scrub badan.

Scrub badan akan bermanfaat untuk mengeksfoliasi tubuh, sehingga sel-sel kulit mati dapat terangkat. Seperti dilansir dari American Academy of Dermatology, eksfoliasi dapat membuat kulit tampak lebih cerah karena menghilangkan lapisan atas sel kulit mati. Hal ini juga dapat merangsang produksi kolagen, yang dapat membantu kulitmu agar tetap kencang dan bercahaya.

Seperti diketahui, saat ini sudah banyak produk scrub badan yang diformulasikan untuk merawat kulit tubuhmu. Namun, untuk lebih menghemat budget dan menghindari iritasi akibat bahan-bahan kimia dalam suatu produk, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan menggunakan bahan-bahan alami.

Penggunaan scrub badan berbahan alami dipercaya lebih baik dan lebih lembut untuk kulit. Selain itu, scrub badan berbahan alami juga dapat meminimalisir terjadinya iritasi kulit sekaligus membuat kulit jadi lebih halus.

Seperti sebelas cara membuat scrub badan secara alami berikut ini, yang telah brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Rabu (27/4).

(brl/jad)

tags

Advertising
Advertising
STORIES